Kepala Kemenag Kab Sidoarjo Audiensi bersama KPU

Click to share!

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sidoarjo menemui Kankemenag Sidoarjo Amir Sholehuddin di ruang kerjanya pada Jum’at siang (13/8). Pertemuan ini dalam rangka audiensi terhadap rencana KPU Kabupaten Sidoarjo yang akan melakukan pendataan terhadap pemilih pemula yang sudah memasuki usia 17 tahun. Rencananya tim dari KPU akan mendatangi Madrasah Aliyah Negeri/Swasta di seluruh wilayah Kabupaten Sidoarjo untuk menjaring siswa-siswi yang telah memasuki usia 17 tahun agar segera terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) dalam event pemilu mendatang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *